Resume Matkul Komunikasi dalam Keperawatan

 Komunikasi adalah proses penyampaian pesan atau informasi dari satu pihak kepada pihak lainnya sehingga pesan yang dimaksud dapat dipahami. Komunikasi dapat dilakukan secara lisan (menggunakan lisan) atau nonverbal (menggunakan bahasa tubuh, gerak, atau ekspresi wajah). Jenis komunikasi meliputi:


1. Komunikasi Verbal: menggunakan kata-kata

2. Komunikasi Nonverbal: menggunakan bahasa tubuh, gerak, atau ekspresi wajah

3. Komunikasi Tertulis: menggunakan media tulisan, seperti surat, email, atau pesan teks

4. Komunikasi Visual: menggunakan gambar, foto, grafik, atau video untuk menyampaikan pesan atau informasi

5. Komunikasi Formal: dilakukan dalam konteks formal, seperti dalam lingkungan kerja atau organisasi

6. Komunikasi Informal: dilakukan dalam konteks informal, seperti dalam kehidupan sehari-hari

7. Komunikasi Non Formal: dilakukan dalam konteks yang tidak resmi, seperti dalam kegiatan massa


Tujuan dari komunikasi adalah untuk menciptakan kesepahaman di antara kedua belah pihak, menyampaikan informasi, memengaruhi sikap dan perilaku, serta membangun hubungan antarindividu atau kelompok.


https://fisip.umsu.ac.id/komunikasi-adalah-pengertian-jenis-dan-tujuannya/


Komentar

Postingan populer dari blog ini

Resume Materi

Proses pelayanan kesehatan